Tips Supaya Kondisi Keuanganmu Membaik di Tahun 2023, Nomor 3 Wajib Kamu Lakukan

Bagaimana keuanganmu di tahun kemarin? Apakah sudah lebih membaik? Mengatur keuangan perlu kita lakukan agar kita mampu menjalankan sesuai tujuan keuangan yang kita inginkan. Setiap orang pastinya juga ingin keuangannya lebih baik dari tahun-tahun sebelumnya. So, simak tips supaya kondisi keuanganmu membaik di tahun 2023: Memiliki perencanaan keuangan Dengan kamu …

Read More

Apakah Keuangan Keluargamu Sudah Sehat? Yuk, Simak Cara Mengaturnya

Pemahaman yang benar akan membawa kita pada sikap dan perilaku yang benar pula. Begitu juga dalam hal keuangan. Banyak cara dan manfaat yang akan dirasakan saat memahami bagaimana mengatur keuangan keluarga dengan baik. Penelitian menunjukkan bahwa permasalahan dalam keuangan adalah masalah umum yang sering terjadi dalam keluarga. Keuangan adalah topik …

Read More

SAM AUTOPLAN: Fitur Terbaru Dari Aplikasi ReksadanaSAM

Investasi merupakan sebuah aktivitas penanaman uang atau modal berupa aset berharga dengan tujuan memperoleh keuntungan di masa depan. Investasi lebih dari sekedar menabung, sehingga kita perlu memiliki aset investasi untuk kebutuhan di masa depan. Salah saatu jenis investasi yang mudah dan terjangkau modal awalnya adalah reksa dana. Aplikasi ReksadanaSAM merupakan …

Read More

Ingin Travelling di Tahun Depan? Simpan Dana Liburan Pada Investasi Ini

Setiap orang tentu butuh berlibur untuk terbebas dari kejenuhan rutinitas yang ada. Beberapa penelitian menyatakan kalau liburan membawa manfaat yang baik untuk kesehatan mental, seperti menghilangkan stres, meningkatkan mood dan menambah kreativitas. Banyak orang yang pergi beranggapan bahwa pergi berlibur dan melakukan travelling merupakan aktivitas spontan. Sehingga tidak jarang orang …

Read More

Trik Berhemat Belanja Online Agar Lebih Sering Staycation

Selama masa pandemi lalu, banyak orang yang tidak bisa berpergian bahkan untuk beberlanja ke mall terdekat. Sebagai alternatif, mereka melakukan aktifitas belanja online. Dengan kemajuan jaman membuat berbelanja semakin dipermudah dengan hadirnya berbagai e-commerce di Indonesia. Apalagi dengan adanya promo dan diskon, hal tersebut tentu membuat semakin mudah untuk mendapatkan …

Read More

Frugal Living, Gaya Hidup ala Pesohor Dunia

Tahukah kamu? frugal living merupakan gaya hidup cermat dan hemat. Seseorang yang menerapkan gaya ini cenderung lebih memprioritaskan kebutuhan daripada keinginannya. Frugal living sering berhubungan dengan gaya hidup minimalis, homesteading, suka berinvestasi dan pensiun dini. Gaya hidup frugal living banyak sekali diterapkan oleh para pesohor dunia contohnya seperti Mila Kunis, …

Read More

Terampil dalam Mengelola Keuangan untuk Karyawan

Bagi kamu yang baru mulai bekerja dan memiliki penghasilan, mengatur keuangan sebenarnya gampang-gampang susah. Terkadang beberapa karyawan mengeluh dengan gaji yang di terima. Semestinya, berapa pun gaji atau pendapatan seorang karyawan harus tetap bisa memenuhi kebutuhannya dengan baik. Sebagai karyawan, kamu sebaiknya sudah memahami bagaimana cara mengelola keuangan dengan baik …

Read More

Tips Mengelola Keuangan untuk Mahasiswa

Ketika memasuki dunia perkuliahan, berarti secara tidak langsung dituntut untuk menjadi seseorang yang dewasa dan bertanggung jawab. Lebih-lebih lagi untuk mahasiswa yang merantau, biasanya harus bisa mengatur keuangannya dengan lebih baik, supaya tidak ada drama di akhir bulan. Ada kalanya mahasiswa tidak dapat membedakan antara gaya hidup dan biaya hidup. …

Read More

Apa Yang Harus Dilakukan Saat Nilai Investasi Reksa Dana Tiba-tiba Turun?

Saat market IHSG mendadak anjlok, sangat mungkin kalau investasi reksa dana berbasis saham atau campuran yang kamu miliki nilainya ikut turun. Menyiapkan strategi untuk menghadapi market yang tengah bergejolak adalah hal yang penting dilakukan oleh setiap investor, termasuk investor reksa dana. Simak beberapa langkah berikut ini yang bisa kamu lakukan …

Read More

Tips Jitu dan Bijaksana Menggunakan THR

Bagi umat Islam, bulan Ramadan adalah bulan yang paling dinantikan, karena bulan Ramadan salah satu bulan yang penuh berkah dan merupakan momen terbaik untuk memperbaiki diri dan mendekatkan diri kepada Allah SWT. Di bulan Ramadan, THR atau Tunjangan Hari Raya menjadi salah satu hal yang paling dinantikan. Rasa bahagia saat …

Read More